Tangis itu buatku bahagia
Kadang orang berfikir tangisan adalah bentuk kelemahan..
tidak bagiku...
ada beberapa hal yang kudapat dari sebuah tangisan....
ketika aku bayi, tangisanku menandakan aku ingin didekap ibu
manandakan aku sedang terancam...
ketika aku anak anak tangisanku menandakan
aku merasa bersalah atas tindakanku
ketika aku dewasa ...
tangis membantuku melepaskan beban hati...
setelah menangis ku temukan kelegahan...
dan beban dalam hatiku hilang....
dan.... akupun bisa jalani semuanya dengan normal lagi....
jangan takut menangis...... menangis lebih baik
dari pada menyimpan dendam dalam hati..

date Rabu, 25 Juli 2012

0 komentar to “Makna sebuah tangisan”

Leave a Reply: